28
Feb
Mahasiswa PSSA Meraih Juara 2 dalam Rendering Challenge “Green Building as Emission Repellents” Archivolks 2024
Selamat kepada mahasiswa Program Studi Sarjana Arsitektur Departemen Arsitektur Fakultas Teknik Universitas Brawijaya:
Richard Putra Sunaryo NIM 205060500111027
Atas prestasinya sebagai Juara 2 dalam Rendering Challenge “Green Building as Emission Repellents” Archivolks 2024 yang diselenggarakan oleh Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur pada bulan Januari s.d Februari 2024.
Tetap semangat berkarya dan terus berprestasi!